Sains-Inreligion

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

Archive for April 1st, 2009

Kalau Anda Jago IT, Jangan Kerja di Indonesia !

Posted by agorsiloku pada April 1, 2009

Tidak perduli seberapa besar saya sebagai warga Indonesia punya jiwa nasionalis, cinta tanah air, dan rela berkorban demi bangsa dan negara.  Tapi, kalau saya punya segala keahlian, lalu keterampilan dan investasi yang sudah ditanam bertahun-tahun, lalu hanya mendapatkan gaji sebesar UMR padahal saya sarjana teknik komunikasi komputer, mengerti proses bisnis, tahu membuat program, jago membuat bisnis analisis maka saya akan buang jauh-jauh jiwa nasionalis saya dan pilih kerja saja di luar negeri. Baca entri selengkapnya »

Posted in IT, Manajemen, Spirit/Etos/Sosial | 13 Comments »

Apakah Bekerja Itu Ibadah?

Posted by agorsiloku pada April 1, 2009

Apakah beramal itu berpahala?.
Apakah bekerja itu berpahala?.

“Walah ini pertanyaan yang aneh, jawabnya.. “Ya musti toh… masa sih beramal tapi tidak berpahala di sisi Allah?.”
Kalau bekerja, menghidupi keluarga, anak isteri, rekan, tetangga dan memakmurkan lingkungan itu berpahala di sisiNya.
Tentu !. Baca entri selengkapnya »

Posted in Religion, Spirit/Etos/Sosial, uncategorized | 11 Comments »